Lokerhariini.COM - Loker Indofood Purwakarta - Dalam proses mencari kerja, selain nilai dan kepribadianmu harus bagus juga harus didukung dengan keahlian yang mumpuni. Pasalnya jumlah lapangan kerja di Purwakarta yang tak sebanding dengan jumlah pencari kerja menuntut kamu untuk jadi Job Seeker terbaik supaya mampu bersaing didunia kerja.
Agar dapat bersaing, ada banyak hal yang perlu dipersiapkan. Entah itu dari sisi teknis maupun mental agar kualitas dirimu siap untuk memasuki dunia kerja. Selain itu kamu pun harus memperhatikan lowongan kerja yang tersedia, pilihlah lowongan yang sesuai kualifikasi agar peluang untuk lolos seleksi terbuka lebar.
Sebagai bentuk usaha selanjutnya mencari kerja, silahkan melamar ke PT Indofood Purwakarta karena saat ini perusahaan sedang mengadakan kembali rekrutmen karyawan untuk mencari kandidat terbaik lulusan SMA SMK D3 S1 yang sesuai kualifikasi. PT Indofood sendiri merupakan perusahaan besar dan terkenal penghasil beragam produk makanan, minuman, dan berbagai macam produk kebutuhan sehari-hari lainnya. Pabriknya pun memiliki banyak lokasi sesuai divisinya masing – masing salah satunya di Purwakarta untuk Divisi Packaging.
Dan berikut ini kami sampai informasi lowongan kerja terbaru di PT Indofood Purwakarta berikut tata cara melamarnya.
Lowongan Kerja PT Indofood Purwakarta
Magang
- Pendidikan SMA SMK sederajat (IPA, Kimia, STM, Teknik Elektro, Teknik Elektronika)
- Tinggi minimal 165cm
- Bersedia mengikuti program hingga selesai dan ditempatkan di unit mana saja
- Batas melamar sampai : 30 Desember 2020
Accounting Staff
- Pendidikan S1 Jurusan Akuntansi
- Fresh graduates / memiliki maksimal 2 tahun pengalaman kerja di bidang accounting atau finance
- Bersedia ditempatkan di Purwakarta atau Cikupa (Tangerang)
- Batas melamar sampai : 30 Desember 2020
QC Analyst
- Pendidikan D3 (Teknik Kimia, Kimia, Analis Kimia, Teknik Grafis)
- Baik di Microsoft Office (Excel, Word, Powerpoint)
- Baik dalam bahasa Inggris
- Bersedia bekerja dengan sistem shift.
- Bersedia bekerja selama 6 hari kerja.
- Berlaku sampai : 01 Februari 2021
HSE Supervisor
- Pendidikan S1 semua jurusan
- Memahami peralatan K3, alat pemadam, sistem pengaman kebakaran.
- Memahami sistem & prosedur SMK3L.
- Mampu memberikan penyuluhan dan edukasi.
- Batas melamar sampai : 30_Des_2020
QC Field
- Pria
- Pendidikan D3 Jurusan Teknologi Pangan/Biologi/Kimia
- IPK Min 3.00 dari PTN/ PTS Terakreditasi
- Bersedia di tempatkan di Purwakarta
- Batas melamar sampai : 30_Des_2020
Management Trainee
- Pria
- Pendidikan S1 Teknologi Pangan dari PTN/ PTS terakreditasi
- IPK min 3.00
- Memiliki jiwa leadership
- Aktif berorganisasi
- Mampu bekerja dalam tim
- Komunikatif
- Menguasai bahasa Inggris
- Batas melamar sampai : 30_Des_2020
Management Trainee - Manufacturing
- Pendidikan S1 Teknik Mesin/ Teknik Elektro dari PTN/ PTS Terakreditasi
- IPK Min 3.00
- Memiliki jiwa leadership
- Aktif berorganisasi
- Mampu berkerja dengan tim
- Pengalaman lebih diprioritaskan
- Bersedia di tempatkan di Purwakarta/ Palembang
- Fresh graduate dipersilahkan melamar
- Batas melamar sampai : 30_Des_2020
Graphic Designer
- Pendidikan D3 Desain Grafik
- Familiar dengan Aplikasi Art Pro, Illustrator, dan Photoshop
Memahami proses kerja di pre press (produksi)
Berpengalaman di posisi serupa minimal 1 tahun adalah suatu keharusan - Batas melamar sampai : 30_Des_2020
Cara melamar ke Indofood Purwakarta
Jika salah satu pekerjaan diatas cocok dihati dan memenuhi kualifikasi. Silahkan untuk langsung melamar online melalui link halaman resmi : Rekrutmen IndofoodPada bagian kolom location ketik Purwakarta maka akan muncul list pekerjaan diarea tersebut. Selanjutnya pilih pekerjaan yang ingin kamu lamar.
Demikian info loker Indofood Purwakarta yang dapat kami share. Selamat mencoba dan semoga berhasil.
Lihat juga :